Polsek Bangko Pusako melalui Bhabinkamtibmas Pematang Ibul menggelar kegiatan pembinaan ketahanan pangan di lahan pertanian binaan di Kepenghuluan Pematang Ibul, Kecamatan Bangko Pusako, Kabupaten Rokan Hilir, pada Minggu (9/3/2025). Kegiatan ini melibatkan…
Day: March 9, 2025
Kapolres Rohul dan Mahasiswa Saling Berbagi dengan Anak Yatim dan Kaum Dhuafa di Bulan Ramadhan
Polres Rokan Hulu (Rohul) mengadakan kegiatan buka puasa bersama serta memberikan santunan kepada anak yatim dan kaum dhuafa di Masjid Al Wahid, Polres Rokan Hulu, pada Sabtu malam (8/3/2025). Kegiatan ini dihadiri…